MENU TUTUP

Polsek Kuala Kampar Kawal  Penyaluran BLT - DD Tahap 4 Teluk Beringin

Selasa, 13 Desember 2022 | 17:12:06 WIB Dibaca : 1072 Kali
Polsek Kuala Kampar Kawal  Penyaluran BLT - DD Tahap 4 Teluk Beringin Polsek Kuala Kampar Kawal Penyaluran BLT - DD Tahap 4 Teluk Beringin, Selasa 13 Desember 2022

PELALAWAN,CATATANRIAU.COM | Personil Polsek Kuala Kampar Polres Pelalawan, Riau  Aipda Marzami  bersama Babhinkamtibmas  Desa Teluk Beringin mengawal dan  mengawasi  kegiatan Pembagian Subsidi BLT - DD tahap 4 di Desa Teluk Beringin, Kecamatan Kuala Kampar, Selasa (13/12/2022).

Pembagian  atau penyaluran Bantuan Langsung Tunai - Dana Desa (BLT - DD) tahap 4 periode bulan Oktober  November dan Desember 2022 kepada 120 warga Desa Teluk Beringin Kecamatan Kuala Kampar dengan besaran Rp 900.000,-. .

Kapolsek AKP Hanova Siagian SH mengatakan kegiatan Selasa 13 Desember 2022 bersama Bhabinkamtibmas Desa Teluk Beringin    mengawal penyerahan Bantuan Langsung Tunai - Dana Desa (BLT - DD)  tahap 4, periode Bulan Oktober , November dan Desember tahun 2022 kepada 120 warga Desa Teluk Beringin  dengan besaran Rp.900.000,. bertempat di Balai Desa Teluk Beringin.

Kegiatan penyaluran Bantuan Langsung Tunai - Dana Desa (BLT - DD) di hadiri Kades Teluk Beringin, Hanafi, Pendamping Desa Teluk Beringin Iskandar Syam, ST dan Ketua RW dan RT di Desa Teluk Beringin.

Adapun jumlah warga penerima Bantuan Langsung Tunai - Dana Desa (BLT - DD) tahap 4 masyarakat Desa Teluk Beringin sebanyak 120 Orang. Aipda Marzami juga turut membagikan kepada warga dengan tertib dan lancar.

Penyerahan Bantuan Langsung Tunai - Dana Desa (BLT - DD) dapat membantu masyarakat Desa Teluk Beringin yang tidak mampu dimasa Pandemi COVID-19. Diharapkan dengan diberikannya Bantuan BLT - DD tersebut dapat digunakan untuk kebutuhan sehari hari, meningkatkan imunitas dimasa pandemi COVID-19.

Kapolsek Kuala Kampar melalui Bhabinkamtibmas memberikan himbauan tetap menjaga ketertiban dan keamanan,  menerapkan protokol kesehatan dan mengajak masyarakat untuk peduli COVID dan dan juga antisipasi Karhutla. ***

Laporan : E Pangaribuan 



Berita Terkait +

Praka Gunariadi Rutin Ajak Warga Binaan Agar Peduli Kebersihan Lingkungan & Kesehatan Dengan Lakukan Komsos Di Perawang Barat

Antisipasi Penularan COVID-19, Sertu Nuril Continue Gakplin Rutin di Pasar Tradisional Kecamatan Minas

Coolling System Pemilu Damai, Kapolsek Minas Sampaikan Pesan Kamtibmas Seusai Sholat Subuh Berjamaah di Masjid Nurul Huda

Antusias Pelamar Cukup Tinggi, Perekrutan Pengawas TPS Kecamatan Bangko Tidak Lakukan Perpanjangan Pendaftaran

Suka Nyinyir Soal Usulan Nama Pj Gubri, KNPI Riau Kutuk Kelompok ini

Waduh! Pertanggung jawaban Belanja BBM di DLH Inhu Tak Sesuai Ketentuan Dan Kelebihan Bayar

Sejumlah Polisi Kerumutan Sebarkan Maklumat Kapolda Riau

50 Anggota Brimob Polda Riau Perkuat Pos Cek Point Covid-19 di Wilayah XIII Koto Kampar

Gelar Program Minggu Kasih , Sat Narkoba Polres Kuansing Kunjungi Jemaat Gereja Katolik Santo Antonius Padua

Jabarkan Program Prioritas Kapolri : Krimsus Polda Riau & BI Lakukan Pelatihan TP Uang Rupiah

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Satu Perwira Polres Inhu Naik Pangkat Pengabdian, Dua Bintara Dipecat

2

Pastikan Peringatan May Day Aman, Kapolres Pelalawan Hibur Para Buruh

3

Satres Narkoba Polres Inhu Ringkus Pengedar 4,46 gram Sabu di Kecamatan Lirik

4

Serah Terima Konstruksi Tepat Waktu, PT Adhi Jalintim Riau Resmi Memulai Masa Layanan

5

Daftar Pertama, Dr.Afni: Saya Kader Nasdem

6

Sekda Rohul Hadiri Rapat Paripurna Penyampaian LKPJ Bupati Tahun 2023